Kaleng Kerupuk Mini; Si Kecil Yang Laris Manis
Kerupuk adalah salah satu makanan yang sudah akrab di lidah masyarakat Indonesia. Dari Sabang sampai Merauke, dari Miangas sampai Pulau Rote pasti menyukai makanan yang renyah dan kriuk-kriuk ini. Dari yang berbahan singkong sampai yang berbahan ikan, semuanya bisa dibuat kerupuk. Rasanya, makan nasi kurang lengkap kalo ngga ada camilan yang satu ini. Mulai dari ketoprak, bubur ayam, mie ayam, bakso, nasi goreng, pasti mengharapkan pelengkapnya, yaitu kerupuk.
Akan tetapi, wadahnya, yaitu kaleng kerupuk tidak selalu berisi kerupuk loh. Adalah perajin kampung kalenglah yang membuat kaleng kerupuk menjadi produk unik dan bernilai ekonomis. Kaleng kerupuk yang biasa kita lihat di warung-warung, dibuat menjadi kecil atau versi mininya. Semenjak itulah kampung kaleng semakin menjadi terkenal, dengan produknya yang unik dan menarik. Kini kaleng kerupuk tidak hanya menjadi wadah kerupuk saja, melainkan bisa menjadi wadah bumbu, permen, coklat bahkan menjadi souvenir dalam acara-acara tertentu.
Kalau kita berkunjung ke kampung kaleng, kita akan menemukan banyak perajin yang membuat kaleng kerupuk mini. pesanan yang datang tidak hanya dari Jabotabek saja, akan tetapi sampai ke luar pulau Jawa loh.. wow
Produk ini terbuat dari alumunium (anti karat), yang dibuat secara handmade, tersedia berbagai macam ukuran sesuai dengan kebutuhan. Bagian depan dipasang kaca asli, dan hanya bagian luar yang dicat. Tersedia berbagai macam ukuran , mulai dari ukuran 5 x 7 cm (p=5cm, l=5cm dan tinggi 7 cm, belum termasuk tutupnya), 6 x 8 cm, 7 x 10 cm, 9 x 12 cm, 11 x 13 cm, 13 x 15 cm, 15 x 18 cm, 20 x 25 cm, dan 23 x 35 cm. Selain itu, tersedia pula ukuran 11 x 11 cm, yang memiliki kaca di keempat sisinya.
Warna standard yang tersedia, adalah warna merah, pink, kuning, biru, hijau dan ungu, tidak menutup kemungkinan kadang tersedia warna alternatif lainnya, seperti hijau muda, biru muda, tosca, krem, dll. Terdapat pula kaleng kerupuk yang kami beri motif karakter, motif ini terbuat dari stiker yang ditempel pada kaleng kerupuk. Variasi lainnya ada pula yang kami bungkus dengan kain tile.
Fungsi kaleng kerupuk ini bermacam-macam; untuk yang ukuran kecil (5x7cm, 6x8cm dan 7x10cm) bisa digunakan sebagai souvenir acara ultah, pernikahan, hari raya, dll. Biasanya disi permen, coklat atau lainnya. Untuk ukuran yang sedang (9x12cm, 11x13cm, 13x15cm, 15x18cm) bisa diisi kue kering, biskuit, kerupuk kecil, dll. Untuk yang ukuran besar (20x25cm, 23x35cm) biasanya diisi kerupuk ukuran besar yang biasa ada di warung-warung.
kaleng kerupuk mini, kaleng kerupuk, kerupuk kaleng, kaleng kerupuk jadul, kerupuk putih kaleng, kaleng kerupuk besar, kerupuk kaleng putih, harga kaleng kerupuk, kaleng kerupuk sabar, tempat kerupuk kaleng, kaleng kerupuk kecil, harga kerupuk 1 kaleng, harga kerupuk kaleng, kaleng kerupuk kosong, harga kerupuk putih 1 kaleng, harga kaleng kerupuk besar, tempat jual kaleng kerupuk jadul, harga kerupuk putih kaleng, kaleng kerupuk stainless, wadah kerupuk jadul, harga 1 kaleng kerupuk
Tags: harga 1 kaleng kerupuk, harga kaleng kerupuk, harga kaleng kerupuk besar, harga kerupuk 1 kaleng, harga kerupuk kaleng, harga kerupuk putih 1 kaleng, harga kerupuk putih kaleng, kaleng kerupuk, kaleng kerupuk besar, kaleng kerupuk jadul, kaleng kerupuk kecil, kaleng kerupuk kosong, kaleng kerupuk mini, kaleng kerupuk sabar, kaleng kerupuk stainless, kerupuk kaleng, kerupuk kaleng putih, kerupuk putih kaleng, tempat jual kaleng kerupuk jadul, tempat kerupuk kaleng, wadah kerupuk jadul
Kaleng Kerupuk Mini; Si Kecil Yang Laris Manis
Berada di ujung timur pulau Jawa, Banyuwangi memiliki alam yang sangat eksotis. Pantai dan air terjun begitu indah menjadi magnet... selengkapnya
Citeureup, Bogor (Antara Jogja) – Sebuah kawasan di Desa Pasirmukti, Kabupaten Bogor, yang populer dengan julukan “kampung kaleng” mampu memutar... selengkapnya
Merchandise adalah kumpulan produk atau barang yang dibuat, didesain, atau dihasilkan oleh suatu merek, acara, atau perusahaan tertentu dengan tujuan... selengkapnya
Lontong telah menjadi bagian integral dari masakan Indonesia selama berabad-abad. Meskipun tidak ada catatan sejarah yang pasti mengenai awal mula... selengkapnya
Dalam dunia kuliner, terutama pembuatan kue, cetakan kue adalah salah satu alat yang sangat penting. Kualitas cetakan kue dapat mempengaruhi... selengkapnya
Menjelang bulan Ramadan, biasanya kudapan buka puasa yang langsung terlintas di benak kita adalah kolak pisang. Karena rasanya begitu enak,... selengkapnya
Klepon merupakan kudapan warisan leluhur. Jejak sejarahnya tertulis pada naskah kuno pusaka Kraton Surakarta yang ditulis pada awal abad 19,... selengkapnya
Hari Ibu diperingati setiap tanggal 22 Desember di indonesia. Hari ibu merupakan wujud kasih sayang semua orang kepada sosok yang... selengkapnya
Kamu yang sekolah di era tahun 90-an pasti ngga asing dengan jajanan yang satu ini. Yup. Jagung Grontol adalah salah... selengkapnya
Margarine dan mentega merupakan dua jenis bahan makanan yang sering digunakan dalam masakan dan kue-kue. Meskipun keduanya digunakan untuk tujuan... selengkapnya
Cetakan Putu Mayang Stainless Steel – Terbuat dari stainless steel anti karat – Terdiri dari dua ukuran; Ukuran Besar:… selengkapnya
*Harga MulaiRp 15.000
Loyang Roti Tawar, terbuat dari alumunium, 0.6 mm. Ukuran 15 x 7 x 7 cm Sebelum membeli perhatikan hal-hal berikut… selengkapnya
Rp 20.000Loyang Roti Sisir, terbuat dari alumunium 0,5 mm Di sisi kanan dan kirinya lebih tinggi dari loyang biasa Ukuran Panjang… selengkapnya
Rp 27.500Loyang Press Chiffon Cake Ukuran 24 cm Loyang ini dibuat dengan menggunakan mesin, sehingga tidak memiliki sambungan. Ukuran diameter atas… selengkapnya
Rp 54.000Spesif ikasi Dimensi (LxT) : 110x65x110 cm Konstruksi/Material : Steel Sheet Stainless Sheet Pipe Finishing : Cat Duco Roda :… selengkapnya
*Harga Hubungi CSCetakan Tumpeng Tangga 1 set, terbuat dari alumunium, ketebalan 0.4 cm Ukuran besar diameter : 27 cm, tinggi : 29… selengkapnya
Rp 95.000Tempat / Wadah Gula – Kopi – Teh Wadah untuk menyimpan gula, kopi dan teh, bisa juga untuk krim, keju,… selengkapnya
Rp 63.000Klakat – Kukusan yang terbuat dari stainless 0,5 mm ukuran 100 cm x 45 cm. Lebih besar dari ukuran yang… selengkapnya
Rp 1.005.000Loyang Sekat Berbentuk Bulat Terbuat dari alum unium 0,6, sekatnya 0.8 mm Tersedia mulai ukuran 20 cm, 22 cm dan… selengkapnya
*Harga MulaiRp 30.000
Cetakan Tumpeng Tangga Ukuran Kecil Terbuat dari alumunium 0,3 mm diameter : 19 cm, Tinggi : 21 cm Related… selengkapnya
Rp 35.000
Mohon informasi untuk harga kaleng krupuk mininya
22 July 2018 | 1:31 ammohon di wa ke 083815544085
haturnuhun