Manfaatkan Pisang Matang Menjadi Banana Cake
Terkadang bingung memanfaatkan pisang yang berlimpah saat panen bersamaan. Apalagi jenis pisang yang kurang begitu laku dijual. Jadi, kenapa tidak membuat banana cake saja? Camilan ini sangat mudah dibuat. Apalagi kalau punya cetakan kue banana cake. Siapa tahu bisa menjadi alternatif sumber penghasilan.
Resep Banana Cake
120 gr pisang ambon
2 butir telur
60 gr gula pasir
60 gr butter/mentega
100 gr tepung cake/kunci
Bubuk cinnamon, vanili
Chocochips secukupnya (kalau ada)
Cara Membuat
- Panaskan oven.
- Siapkan cetakan kue banana cake. Oleskan mentega di cetakan. Alasi dengan kertas roti.
- Cairkan butter hingga meleleh.
- Lumat pisang dengan garpu agar tekstur pisang tetap terjaga.
- Kocok gula pasir dan telur hingga mengembang.
- Masukkan pisang dan aduk dengan spatula hingga merata.
- Masukkan tepung terigu dan aduk hingga merata.
- Tambahkan bubuk cinnamon dan vanili. Aduk hingga merata.
- Taburkan chocochips di bagian atas kue sebagai hiasan.
- Panggang kue selama 25-30 menit.
- Setelah matang, angkat. Potong kue sesuai selera.
- Banana cake pun siap dihidangkan.
Resepnya sangat simpel, bukan? Semua orang pasti bisa membuatnya. Jadi, kalau mau bikin banana cake, pastikan menggunakan cetakan kue dari www.kampungkaleng.com. Koleksi peralatannya lengkap dan harganya terjangkau.
Tags: bananacake, pisang
Manfaatkan Pisang Matang Menjadi Banana Cake
Pada zaman kolonialisasi Belanda, keberadaan kue ini di nusantara hanya bisa dinikmat oleh kalangan bangsawan. Kue ini disajikan pada momen... selengkapnya
Mendengar kata kue kering lebaran, apa yang langsung terlintas dalam pikiran kamu. Selain kue kastangel dan puteri salju, ada kue... selengkapnya
Siapanih yang suka makan cuanki? Kali ini kampungkaleng akan membahas mengenai fakta seputar cuanki nih, simak di bawah ini ya!... selengkapnya
Siomay adalah salah satu makanan yang populer di Indonesia. Makanan ini sebenarnya berasal dari Tiongkok dan diperkenalkan oleh para imigran... selengkapnya
Jamu adalah sebutan untuk obat tradisional dari Indonesia. Belakangan populer dengan sebutan herba atau herbal. Jamu dibuat dari bahan-bahan alami,... selengkapnya
Siapa tak kenal roti tawar? Jenis roti yang satu ini banyak dipilih sebagai menu sarapan pagi pelengkap susu. Nyaris... selengkapnya
Loyang kue adalah salah satu peralatan paling penting dalam dunia baking. Pemilihan loyang yang tepat dapat sangat mempengaruhi hasil akhir... selengkapnya
Asal Usul Martabak Martabak, makanan yang satu ini sudah tidak asing lagi ditelinga masyarakat Indonesia, hampir diseluruh penjuru bangsa pasti... selengkapnya
Kue kastengel merupakan salah satu jenis kue kering yang sangat populer di Indonesia, terutama saat perayaan Hari Raya seperti Idul... selengkapnya
Ulang tahun adalah hari yang menandai tahun baru dalam kehidupan seseorang. Setiap tahun, pada tanggal yang sama ketika seseorang lahir,... selengkapnya
Loyang Bulat Press adalah produk yang dijual dengan ukuran tinggi 4 cm dan diameter 16 cm. Produk ini terbuat dari… selengkapnya
Rp 16.500Loyang Bulat Diameter 20 cm Produk terbuat dari alumunium 0.6 mm, diameter 20 cm, tinggi 4 cm. Cocok digunakan dalam… selengkapnya
Rp 17.500Wajan Kotak, Ukuran 40 cm. Biasa digunakan untuk membuat roti bakar, pisang bakar, burger, martabak telur, dan sebagainya. Produk ini… selengkapnya
Rp 85.00021%
Kaleng Kerupuk Mini bentuk segienam dengan motif masjid – Bahan dari alumunium 0.3 mm, sehingga aman untuk makanan dan anti… selengkapnya
Rp 27.500 Rp 35.000Wajan Kotak, Ukuran 35 cm. Biasa digunakan untuk membuat roti bakar, pisang bakar, burger, martabak telur, dan sebagainnya. Produk… selengkapnya
Rp 75.000Cetakan Pie Bongkar Pasang Set – 3 pcs Terbuat dari alumunium Cetakan ini terdiri dari tiga pcs Ukuran Diameter 10… selengkapnya
Rp 45.000Klakat susun ukuran 35 cm, terbuat dari stainless steel ketebalan 0.4 mm. Terdiri dari 2 tingkat, dua klakat / sarangan… selengkapnya
Rp 453.600Cooling Rack Persegi Ukuran 30 cm – Cooling rack yang biasa digunakan untuk mendinginkan kue, sesaat setelah dipanggang – Bisa… selengkapnya
Rp 55.000Loyang Pizza Mini diameter 8 cm, terbuat dari alumunium press 0.5 cm, Minimal pembelian 12 pcs Related posts: Core Box… selengkapnya
Rp 2.000Tong Es Krim Stainless ukuran diamater 22 cm tinggi 56 cm plus wadahnya, terbuat dari stainless steel anti karat dilengkapi… selengkapnya
Rp 485.000
Saat ini belum tersedia komentar.